FAQ

Pertanyaan Umum Seputar Layanan Kami

01

Layanan Konsultasi Pajak untuk Individu

02

Layanan Pajak untuk Bisnis dan Perusahaan

03

Penyusunan dan Pelaporan SPT Masa

04

Tax Review dan Jasa Pendampingan Sengketa Pajak

Wajib Pajak
Orang Pribadi

Kami menyediakan layanan perencanaan pajak pribadi, penyusunan SPT Tahunan, konsultasi terkait pajak atas penghasilan, harta, serta optimalisasi pengurangan pajak berdasarkan status dan kondisi keuangan Anda.

Tidak, layanan kami terbuka untuk individu dengan berbagai tingkat penghasilan. Baik Anda memiliki penghasilan tetap atau sumber penghasilan lainnya, kami dapat memberikan saran yang sesuai dengan situasi Anda.

Kami dapat membantu Anda mengatasi keterlambatan pelaporan pajak dengan memberikan solusi dan saran yang sesuai untuk menghindari denda atau masalah hukum lainnya.

Ya, kami juga menyediakan layanan tax review pajak pribadi untuk memastikan bahwa laporan pajak Anda sudah sesuai dengan ketentuan dan membantu jika ada masalah atau kesalahan dalam laporan pajak Anda.

Wajib Pajak
Badan

Kami menyediakan berbagai layanan pajak untuk klien bisnis, termasuk perencanaan pajak, penyusunan dan pelaporan SPT Masa (PPH 21, PPH 23, PPH 25), SPT Tahunan PPh Badan, pengelolaan kewajiban perpajakan, serta konsultasi pajak untuk membantu meminimalkan beban pajak dan memastikan kepatuhan terhadap peraturan perpajakan yang berlaku.

Ya, kami menyediakan layanan perencanaan pajak yang bertujuan untuk mengoptimalkan kewajiban pajak perusahaan. Kami menganalisis struktur keuangan perusahaan Anda dan memberikan rekomendasi untuk penghematan pajak yang sah, serta strategi untuk meminimalkan beban pajak tanpa melanggar ketentuan hukum.

Ya, kami juga menangani berbagai jenis pajak lainnya yang relevan bagi perusahaan, seperti PPH 23, PPN (Pajak Pertambahan Nilai), PBB (Pajak Bumi dan Bangunan), dan pajak lainnya yang mungkin timbul dalam aktivitas usaha Anda. Kami membantu perusahaan memastikan kepatuhan terhadap seluruh kewajiban perpajakan.

Kami dapat membantu dalam perhitungan dan pelaporan pajak untuk perusahaan dengan beberapa cabang atau anak perusahaan, baik di dalam negeri maupun luar negeri. Kami memastikan bahwa kewajiban pajak seluruh entitas diatur dengan baik dan pelaporannya dilakukan dengan benar sesuai ketentuan yang berlaku di setiap wilayah.

Hubungi tim profesional kami

Whatsapp 082219225113

Dapatkan solusi pajak yang tepat untuk kebutuhan Anda.